Kamis, 26 Juli 2012

Usaha Penetasan Unggas




Analisis Kelayakan Usaha :

1. Harga Telur Bebek : Rp 1000 
2. Harga Bibit Bebek : Rp 4500 

Break even point untuk jumlah produksi : 
Total Biaya / Total Harga Produk(640.000 / 4500 = 145) 

Break even point untuk harga produksi : 
Total Biaya / Total Produksi(640.000 / 540 = 1.200) 

Titik impas usaha tercapai jika harga jual bibit unggas Rp 1.200 atau jumlah produksi mencapai 145 ekor saja 

Perhitungan kotor : 
Total Penerimaan / Total Biaya (Rp 2.025.000 / Rp 640.000 = 3)Dengan nilai R/C > 1,berarti usaha ini dinilai layak, Setiap penambahan biaya Rp 1 akan memperoleh penerimaan sebesar Rp 3 

Perhitungan bersih : 
Total Keuntungan / Total Biaya (Rp 1.385.000 / Rp 640.000 = 2)Nilai B/C > 0,berarti usaha ini layak dan dapat memberikan tambahan keuntungan sebesar Rp 2 dari setiap penambahan biaya Rp 1. Keuntungan bersih mencapai 200% dari biaya yang dikeluarkan

Minggu, 22 Juli 2012

Mesin Tetas Telur Full Otomatis


  Mesin Tetas Telur Full Otomatis Murah Kapasitas 540 Butir...Inovasi Anak Medan Full aluminium, ringan, hemat, elegan...One Touch Action, hanya dengan satu sentuhan tombol...
Dilengkapi Teropong Telur, Rak Putar Otomatis Dan Power Backup Sebagai Antisipasi Pemadaman Aliran Listrik...Cocok untuk pengusaha Agribisnis,keberhasilan 95% tanpa ada kesalahan manusia...
Untuk menjaga kualitas produk, sementara kami hanya melayani pesanan Pulau Sumatera Sekitarnya....(Garansi service 1 tahun)
Untuk Pemesanan Hub:085277799937